Sunday, June 21, 2020



Saat kita bikin formula di excel terkadang hasilnya menjadi error,yang di maksud error di sini adalah pesan yang timbul di cell formula antara lain :
  • #Nul!
  • #Div/0!
  • #Value!
  • #Ref!
  • #Name!
  • #Num!
  • #Na
Adapun penyebab penyebabnya antara lain :
  • #Nul!
    • Pesan error ini akan muncul karena cara penulisan data ada yang tidak tepat ,kadang ada data yang ketambahan spasi atau ada penambahan argumen pemisah yang benar
  • #Div/0!
    • Pesan ini akan muncul karena di dalam rumus excel ada angka yang di bagi dengan angka 0,Jika sebuah angka di bagi dengan 0 maka hasilnya adalah unlimited , di dalam excel di munculkan dengan #Div/0!
  • Value!
    • Pesan ini akan muncul apabila di dalam cell data ada yang berupa format teks ( Beda format )
  • Ref!
    • Ref ini akan muncul karena ada rumus yang mengambil data referensinya ada yang salah ,bisa karena ada rumus yang terhapus atau alamatnya tidak benar.
  • Name!
    • Pesan ini akan timbul apabila rumus excel tidak mengenali define name ,nama tabel atau nama fungsi .Bisa karena salah tulis atau nama nama tersebut tidak ada dalam file excel.
  • Num!
    • Pesan ini akan muncul karena nilai numeric yang tidak valid,biasanya nilai tersebut TERLALU KECIL atau TERLALU BESAR.
  • #NA!
    • Pesan ini muncul karena rumus excel menghasilkan nilai yang tidak ada atau rumus excel tidak dapat menemukan nilai yang di referensikan.
Dengan megetahui nama pesan error dan penyebabnya di harapkan saat timbul error tersebut maka bisa lebih cepet di ketahui sumber masalah errornya.

Untuk mengatasinya temen temen bisa nyimak di video berikut : 






0 comments:

Post a Comment

Translate This Blog

Total Pageviews

Popular Posts

Facebook Page